Turut hadir, Para Kepala Daerah, dari Kabupaten Padang Lawas Utara (Paluta) yaitu Wakil Bupati Basri Harahap, Anggota DPR/DPD RI, konsulat negara sahabat, para rektor USU periode sebelumnya, pimpinan perguruan tinggi, alumni, mitra industri dan tokoh masyarakat/agama/adat.
Di antaranya Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi Republik Indonesia Prof Dr Fauzan, Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara, serta unsur Forkopimda Sumut.
[Redaktur: Radja Sibanggor]